kali ini kan kuceritakan tentang polemik dalam persaudaraan yang pastinya pernah dialami oleh setiap orang terutama jika anda dan adik anda atau anda dan kakak anda sama-sama lelaki atau sama-sama peremuan. anda bingung??? saya saja bingung apa lagi anda sudah pasti itu tidak diragukan lagi,,,,waduhhh jadi ngelantur gini. baiklah saya adalah anak kedua sekaligus anak terakhir dalam keluarga saya. saya mempunyai kakak perempuan yang bisa dipanggil Tutik, Yuli atau Astutik, ya karna nama panjangnya adalah Yuli Astutik. kalok aku manggilnya ya, yu Tut. Yu itu sama dengan Mbak dalam bahasa ku. dia itu orangnya super nyebelin, galak dannnnn.....arggggggg pokoknya bikin aku sebel tingkat nasional deh. aku juga ngerasa dulu orang tua ku lebih sayang dia dari pada aku. kalok di rumah kerjaannya tengkar terus udah kayak filmnya Tom & Jerry ja gak pernah akur. Tapi kalau berjauhan kadang kangen hehe pengen meluk pengen cium tapi sekali ketemu malah saling ejek-mengejek yeahhh kembali la...
LADY RED ROSE